Saturday, March 18, 2006

ReTreAT

RETREAT SESSION 3
- Worship = intimacy, relationship
- Hidup harus pratikal jangan teoritikal

RETREAT SESSION 4
- Bebaskan diri dalam ibadah, jangan terpaku pada liturgi.
- Tuhan hadir dalam ibadah bukan karena kita menyembah tetapi karena Tuhan sudah berjanji bahwa 2 atau 3 orang berkumpul, Tuhan akan hadir.
- Jangan tertuduh, datang apa adanya.
- Hidup dalam Tuhan tidak menjamin bahwa badai tidak akan datang.
- Dunia tidak punya yang namanya kasih anugerah.
- Jangan menghakimi orang lain, saat kita merasa lebih benar, kita gampang jatuh.
- Peturs orang yang pernah mengalami badai, dia tau apa yang namanya badai. Petrus memutuskan untuk keluar dari kapal.
- Iman adalah anak dari ketakutan. Petrus berjalan diatas air karena takut.
- Jangan mencoba mengubah pasangan kita, nanti bisa hancul. Pernikahan bukan saling mengubah. Pernikahan adalah harmoni dimana dua orang yang berbeda melengkapi satu sama lain dan berjalan beriringan.
- Kalau lautan kehidupan selalu teduh, manusia ga akan pernah melangkah keluar dari perahu.
- Waktu kita takut, melangkahlah bersama Tuhan.
- Jangan takut atau pusing akan apa yang orang lain bilang, tetapi apa yang Tuhan bilang.
- Kekudusan = kondisi; kekudusan tidak sama dengan standard.
- Banyak "pelacuran-pelacuran" dirumah Tuhan, karena gereja memasang standard terlalu tinggi dan tidak menawarkan kasih karunia.
- Terkadang ada hal-hal yang kita ga bisa ngerti, tetapi TAAT dan berjalan bersama Tuhan.
- Iman dimulai saat kita melihat posisi kita dibawah dan Tuhan diatas. Kita mencoba mengukur kekuatan dan kemampuan kita, dan akhirnya kita sadari kalau kita ini tidak bisa apa-apa tanpa Tuhan. Talenta, kemampuan tidak menyelamatkan kita tapi kasih karunia.
- Tuhan datang dalam badai kehidupan.

0 Comments:

Post a Comment

<< Home